Page 24 - edisi5
P. 24
Rahmat Terbuka (UT) sudah bertransformasi menjadi seorang guru kelas. Cita-cita itu
yang sangat mulia, menjadi seorang
menjadi PTN-BH. Sebelumnya beliau
mengemban amanah sebagai Wakil
guru, mencerdaskan masyarakat yang
ada di Kayong Utara.”
Rektor Bidang Pengembangan Institusi
Budiman, dan Kerja Sama UT sejak 2 Februari 2021. Untuk itu Pak Dosen Translation 10 ini
Selain menjabat Wakil Rektor, Beliau juga
berujar memberikan petuah bagi seluruh
mahasiswa UT, “Nah belajar dari
merupakan Sekretaris Jenderal the
pengalaman Ibu tersebut yang
Asian Association of Open Universities
S.S., M.Hum., Ph.D.
(AAOU) periode 2020-2022 dan
2023-2025. Terkait riwayat pendidikan, menghabiskan waktu 12 jam di atas
perahu, teman-teman yang ada di
Pak Rahmat mengawali Pendidikan daerah yang relatif lebih, fasilitasnya
FIGUR DOSEN AKTIF DAN PENUH EMPATI Tinggi S1 di Universitas Pakuan dengan lebih baik, transportasinya juga lebih
mengambil jurusan Sastra Inggris baik, internetnya juga lebih baik, kita
B agi kamu yang ingin tahu lebih Universitas Indonesia dengan harus malu apabila kita belajarnya
dilanjutkan menempuh program S2 di
harus belajar banyak dari ibu ini. Kita
jauh tentang salah satu profil
pengutamaan linguistik, lulus dengan
setengah hati, masih malas-malasan,
dosen Universitas Terbuka (UT),
berikut kita kenal lebih jauh dosen mata predikat CumLaude. Sementara itu, gelar kemudian membagi waktunya juga masih
kuliah Writing 3, Translation 10 dan 8. program S3 (Ph.D.) beliau raih di belum sempurna, si Ibu guru ini pasti dia
Siapa ya? Tidak lain, Pak Rahmat University of Dundee, Inggris setelah memiliki manajemen waktu yang baik.
Budiman, mengampu mata kuliah mendapatkan beasiswa dari Bank Dunia. Karena kalau tidak memiliki manajemen
Translation karena S2 beliau jurusannya waktu yang baik, dia sudah pasti
adalah Linguistik pengkhususan Walau sibuk sebagai Wakil Rektor, Pak ketinggalan kapal laut atau kapal motor
Penerjemahan di Fakultas Ilmu Rahmat menjalankan fungsi kedosenan air itu.”
Pengetahuan Budaya (FIB) Universitas dengan baik. Terbukti, beliau rajin
Indonesia. menulis artikel untuk dipublikasikan di Jadi teman-teman sekalian pengalaman
jurnal internasional. “Tulisan-tulisan saya, yang unik ini adalah bahwa hadirnya
“Saya mengambil pengkhususan bidang Alhamdulillah saya perhatikan tahun Universitas Terbuka itu memberikan
penerjemahan supaya bisa dipakai di 2023 ini adalah tahun yang relatif lebih kesempatan kepada semua warga
Program Studi. Jadi selain mempelajari produktif saya menulis. Ada satu jurnal masyarakat untuk dapat mengenyam
praktik-praktik penerjemahan juga Scopus Q2 yang terbit tahun 2023, pendidikan tinggi. Dengan adanya UT,
mempelajari teori-teori, mempelajari diterbitkan di AAOU Journal. Tahun yang berkebatasan jarak bisa menempuh
teori-teori penerjemahan yang pada 2023 bulan Desember saya juga berhasil kuliah, bisa mengenyam pendidikan
akhirnya saya bisa pakai ketika saya menyelesaikan sebuah artikel yang akan tinggi di perguruan tinggi negeri,
bersama dengan tim mengembangkan saya presentasikan pada International sehingga mereka bisa mengenyam dan
teori dan masalah penerjemahan,” jelas Conference di Valencia Spanyol. meraih cita-cita yang mereka inginkan
Pak Rahmat yang juga menjabat sebagai Kemudian pada bulan Desember ada Pak Rahmat berempati dan terharu atas yaitu menjadi pendidik dan menyiapkan
Wakil Rektor Bidang Riset, Inovasi, Kerja satu artikel Pak Rahmat yang terbit di perjuangan mahasiswa UT di area 3T. generasi penerus bangsa.
Sama dan Bisnis. Jurnal Pendidikan Terbuka Jarak Jauh.
Ada beberapa jurnal tentang marketing, Beliau melanjutkan
karena beliau sebagai WR 4. “Salah satu ceritanya, “Yang
Pak Rahmat sangat antusias saat membuat saya sangat
mengajar kelas tutorial online atau tugas saya adalah dalam marketing, dan
e-learning mata kuliah Translation 10 saya juga bersama teman-teman menulis terharu, respect kepada
Ibu tersebut adalah
sebagaimana beliau sampaikan, “Saya artikel dalam bidang marketing. Silakan beliau mau
memberikan feedback untuk sesi Forum teman-teman bisa search di google menginvestasikan waktu,
Diskusi dan Tugas secara customize scholar.com bisa segera search dengan tenaga, biaya untuk
untuk setiap mahasiswa. Jadi setiap klik nama saya "Rahmat Budiman" dan di mengejar cita-citanya
mahasiswa itu yang mengirimkan situ tulisan saya bisa teman-teman
tanggapan/jawaban, selalu saya beri akses,” ujar Pak WR4.
komentar.”
Pria yang akrab disapa “Pak Rahmat” ini
Pak WR4 tersebut pun menambahkan, selain merupakan profil dosen yang aktif,
“Mudah-mudahan buat teman-teman juga merupakan profil yang penuh
yang belum mengambil kelas Translation empati. Menurutnya, pengalaman
10, semester ini bisa bertemu dengan bekerja di UT menjadikannya pribadi
saya di kelas Translation sepuluh, yang profesional dan empati yang tinggi.
biasanya di kelas 01. Tapi “Selain ke luar negeri, saya pernah ke
mudah-mudahan di kelas berapa pun, Sabang sampai Sorong, bahkan ke salah
saya harapkan teman-teman satu pulau terluar, yaitu Tahuna. Saya
mahasiswa bisa aktif di selama yakin pendidikan adalah salah satu cara
tutorial online tersebut.” meningkatkan taraf hidup masyarakat.”
Terkait hal-hal yang mengesankan, Pak
Rahmat sangat berempati pada
Sebagaimana diketahui
Pak Rahmat Budiman, beberapa hal, salah satunya tentang
dilantik sebagai Wakil bagaimana mahasiswa yang berjuang
Rektor Bidang Riset, untuk menjadi bagian dari keluarga besar
Inovasi, Kerja Sama dan UT.
Bisnis pada tanggal 8 Mei
2023 saat Universitas