Page 21 - Edisi3
P. 21
PIALA DUNIA (BOLA) 17
Edson Arantes do Nascimento (Pelé) - Pemain Timnas Brazil
belum dapat melangkahkan kakinya ke ajang
megah seri kali ini. Setiap Piala Dunia selalu
dapat kita saksikan, nama besar dan sejarah
hebat tidak melulu menjadi modal utama
untuk memenangkan setiap pertandingan.
Untuk lolos kualifikasi bertarung di ajang
Piala Dunia bukanlah hal yang mudah.
Indonesia sendiri baru satu kali lolos pada
perhelatan Piala Dunia Ketiga pada tahun
1938, yang bahkan saat itu berkompetisi di Stadion Centenario di Uruguay
bawah nama Hindia Belanda karena saat itu
Indonesia masih di bawah jajahan Belanda
(Viva.co.id, 2010). Meskipun demikian, sepak yakni Amerika Serikat, Kanada dan Meksiko.
bola tetap menjadi salah satu olahraga paling Tuan rumah bersama di tiga negara ini adalah
digemari di Indonesia. Karenanya lah, setiap yang pertama dalam sejarah Piala Dunia.
Piala Dunia pun masyarakat Indonesia tidak Sebelumnya, hanya ada tuan rumah bersama
pernah absen dalam meramaikan dengan di dua negara yakni Japan dan Korea Selatan.
euforia yang tinggi. Adapun negara yang pernah menjadi tuan
rumah Piala Dunia antara lain Uruguay (1930),
Pada Piala Dunia 2022 kali ini dimenangkan Italia (1934), Perancis (1938), Brasil (1950),
oleh Argentina. Yang berhasil mengalahkan Swiss (1954), Swedia (1958), Chile (1962),
Prancis dengan skor 4-2. Saat ini Lionel Messi Inggris (1966), Meksiko (1970), Jerman Barat
menduduki peringkat ke-4 dengan total (1974), Argentina (1978), Spanyol (1982),
13 goal dalam ajang World Cup. Peringkat Meksiko (1986), Italia (1990), Amerika Serikat
pertama ditempati oleh Miroslav Klose (1994), Prancis (1998), Korea & Jepang (2002),
dengan total 16 goal. Dilanjut peringkat ke-2 Jerman (2006), Afrika Selatan (2010), Brasil
oleh Ronaldo dengan total 15 goal. (2014), Rusia (2018), dan Qatar (2022).
Pada ajang World Cup 2026 selanjutnya,
FIFA mengumumkan bahwa World Cup akan
diselenggarakan di 3 (tiga) negara sekaligus,